Refuel Your Fire

Refuel Your Fire

Menjadi seorang salesperson memang penuh tantangan. Sales merupakan pekerjaan dengan tingkat stres yang tinggi dan membuat orang di dalamnya mudah mengalami burned. out.

Tidak jarang, para salesperson merasakan semangat yang padam dan rasa ingin menyerah lantaran target yang dicapai tak kunjung tiba. Ketimbang menyerah, penting untuk Anda sebagai salesperson menemukan cara untuk mengisi ulang asa, semangat, dan menjaga gairah berjualan terus berkobar.

Untuk menghidupkan kembali kobaran api semangat untuk berjualan, pertama, penting bagi Anda melihat kembali tujuan Anda menjadi seorang tenaga penjual. Coba keluar sejenak dari detail pekerjaan sehari-hari untuk menyambungkan kembali pikiran Anda ke tujuan yang telah Anda bangun. Kedua, beristirahatlah. Ketiga, mempelajari sesuatu yang baru untuk mengeluarkan diri Anda dari kebosanan.

Keempat, menemukan inspirasi baru dari lingkungan sekitar Anda. Cobalah untuk bersosialisasi dengan teman-teman lama. Kelima, beri reward terhadap pencapaian A

0

MarketeersMAX

Anda harus berlangganan lebih dulu untuk mengakses semua konten premium ini. Apabila Anda sudah berlangganan, silakan klik tombol Login.