Memenangkan Pasar dengan Advokasi Gen Z

Memenangkan Pasar dengan Advokasi Gen Z

Loyalitas merek di era sekarang ditentukan seberapa besar merek itu direkomendasikan oleh konsumennya. Peran Gen Z sangat menentukan nasib merek di masa mendatang.

OlehJames Pratama, Client Engagement Consultant MarkPlus, Inc.

Tahun 2024 menjadi tahun yang sangat menarik bagi orang-orang merek di Indonesia. Alasannya, tahun ini diawali dengan berbagai perubahan di bidang ekonomi, politik, hingga budaya yang terbentuk dari peralihan masa pandemi ke masa normal.

Banyak merek melakukan efisiensi dengan berbagai cara, seperti perampingan organisasi dan kerja sama strategis. Namun, banyak juga merek yang melihat perubahan sebagai peluang untuk membangun engagement dengan target pelanggan yang dianggap potensial. Harapannya, ini bisa meningkatkan pembicaraan dan rekomendasi di antara pelanggan.

Pada tahun 2024, MarkPlus kembali mengumumkan 300 merek yang paling direkomendasikan di Indonesia dalam ajang penghargaan WOW Brand 2024. Merek-merek tersebut berasal dari seratus kategori produk lintas industri, mulai dari fast moving consumer goods, otomotif, layanan keuangan, retail, kesehatan, properti, produk rumah tangga, media dan informasi, hingga resources.

Pada

0

MarketeersMAX

Anda harus berlangganan lebih dulu untuk mengakses semua konten premium ini. Apabila Anda sudah berlangganan, silakan klik tombol Login.